get app
inews
Aa Read Next : Kapolres Batu Bara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb Menghadiri Kegiatan Penerimaan Api Obor Dan Pelepasan

Nonton Bola di Stadion Sambil Beredam di Air Alias Jacuzzi Bikin Heboh Netizen

Rabu, 07 September 2022 | 11:13 WIB
header img
Penonton Liga Prancis 2022-2023 asik menonton di jacuzzi (Foto: Twitter)

TROYES, iNewsAsahanRaya.id - Nonton bola di stadion sambil beredam di air inilah yang terjadi Stadion Stade de l'Aube, Prancis.

Fenomena Jacuzzi di dalam stadion membuat heboh media maya. Momen itu terjadi pada lanjutan laga Liga Prancis 2022-2023, antara Troyes vs Rennes, Minggu (4/9/2022) lalu.

Terlihat dua penonton pemilik tiket stadion dengan santai menikmati pertandingan menggunakan Jacuzzi yang tersedia di sudut lapangan.

Sekadar informasi, Jacuzzi adalah sebuah kolam berendam yang biasa difasilitasi dengan air hangat atau dingin. Umumnya Jacuzzi tersedia di tempat spa atau hotel berbintang. 

Hanya segelintir orang yang bisa memiliki fasilitas mewah tersebut secara pribadi mengingat harganya yang cukup mahal. Namun apa yang terjadi di laga itu cukup menarik pertahian publik.

Lebih lanjut dua penonton tersebut diyakini bukan orang sembarangan. Soalnya mereka memiliki keistimewaan untuk menonton di stadion menggunakan Jacuzzi.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut