Kecelakaan Maut Akibat Sopir Ngantuk Berat, 3 Kendaraan Tabrakan Beruntun Hancur Parah
Senin, 24 Juli 2023 | 16:54 WIB
Dalam insiden tersebut, tidak ada korban jiwa, hanya pengemudi mobil L300 yang bernama Sumeri mengalami luka ringan.
Akibat dari kecelakaan tersebut, mobil L300 mengalami pecah kaca di bagian depan dan bodi depannya mengalami kerusakan parah.
"Untuk mobil Coltdiesel, mengalami kerusakan pada bagian depan sebelah kanan, dan Toyota Rush mengalami kerusakan pada bodi bagian depan," tambahnya.Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta